Rutan Kelas IIB Sambas Terima Kunjungan Kerja SMK Unggulan Sambas

    Rutan Kelas IIB Sambas Terima Kunjungan Kerja SMK Unggulan Sambas

    Sambas – Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Sambas menerima kunjungan dari Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Unggulan Sambas, Selasa (24/09).

     

    Kunjungan guru-guru SMK Unggulan Sambas ini disambut lansung oleh Kepala Rutan Sambas Bersama Pejabat Struktural. Kegiatan ini dalam rangka silaturahmi antar instansi salah satunya dengan instansi Pendidikan yang memungkinkan adanya Kerjasama antara kedua belah pihak.

     

    Kepala Rutan Sambas, Andriyas Dwi Pujoyanto menjelaskan pihaknya siap menerima berbagai Kerjasama, baik dari sekolah misalnya dalam kegiatan edukasi hukum kepada Siswa-siswa yang ada di SMK Unggulan Sambas.

    Elmadi

    Elmadi

    Artikel Sebelumnya

    Upacara Bendera Sebagai Bentuk Pembinaan...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Penguatan di Rutan Sambas, Kadivpas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Irwasum Apresiasi Inovasi Jajaran Ciptakan Benih Jagung Bhayangkara 
    Gerakan 1 Juta Hektare Jagung: Sinergi Polri dan Kementrian Pertanian Wujudkan Swasembada Pangan 2025
    Polri Targetkan Penanaman Satu Juta Hektare Jagung untuk Dukung Swasembada Pangan
    Satgas Ops Damai Cartenz Tegaskan Situasi Oksop Aman, Masyarakat Diminta Tidak Terprovokasi Isu Hoaks

    Ikuti Kami